Berita

Santri Khairunnas Madiun Peringati Hari Santri 2025: Siaga Jiwa dan Raga

Santri Khairunnas Madiun Peringati Hari Santri 2025: Siaga Jiwa dan Raga

Madiun – Setiap 22 Oktober, gema Hari Santri menggema di seluruh penjuru negeri. Peringatan ini menjadi momentum untuk mengenang peran ulama dan santri dalam menjaga kemerdekaan, serta meneguhkan semangat pengabdian mereka kepada bangsa. Di lingkungan Khairunnas Madiun, Hari Santri Nasional 2025 dirayakan dengan penuh khidmat dan semangat kebersamaan, menegaskan komitmen santri sebagai penjaga nilai, pelanjut […]

Belajar Seru di Ruang Terbuka: Mengasah Nalar Matematika dan IPA di Alun-Alun Kota Madiun

Belajar Seru di Ruang Terbuka: Mengasah Nalar Matematika dan IPA di Alun-Alun Kota Madiun

Madiun – Pembelajaran tidak harus selalu terjadi di dalam kelas. Lingkungan sekitar, seperti Alun-Alun Kota Madiun yang hijau dan ramai, dapat menjadi laboratorium alam yang kaya potensi edukatif. Melalui pendekatan outdoor learning, siswa dapat mengaitkan materi pelajaran dengan situasi nyata sehingga proses belajar menjadi lebih bermakna, interaktif, dan menyenangkan. Eksplorasi IPA: Mengamati Kehidupan dan Ekosistem […]

Langkah Kecil, Prestasi Besar ; TK Khairunnas Raih Tiga Piala Sekaligus dalam Lomba Open House Sekolah Favorit di Surabaya

TK Khairunnas ketika para siswa berhasil menorehkan prestasi membanggakan dalam ajang lomba Open House yang diselenggarakan oleh salah satu sekolah favorit di Surabaya. Dengan semangat percaya diri dan dukungan penuh dari ustadzah serta orang tua, TK B Khairunnas berhasil membawa pulang piala juara dalam beberapa kategori lomba. Kategori Menyanyi Solo – Juara 1 Salah satu […]

Khairunnas Islamic Boarding School Surabaya Borong 17 Medali dalam Perlombaan Silat Tingkat Kota Surabaya

Khairunnas Islamic Boarding School Surabaya Borong 17 Medali dalam Perlombaan Silat Tingkat Kota Surabaya

SMA – Siswa Khairunnas Islamic Boarding School Surabaya berhasil meraih medali emas, perunggu dan perak dalam perlombaan pencak silat, yang diselenggarakan oleh Kejurcap Pagar Nusa Kota Surabaya. Lomba ini diadakan untuk mencari atlet terbaik yang akan mewakili kejuaraan wilayah dan dilanjut perwakilan provinsi ketika lolos di perlombaan ini. Lomba tersebut dilaksanakan pukul 09:00 pada tanggal […]

Parenting Rasulullah ﷺ: Meneladani Pola Asuh Penuh Cinta dan Hikmah

Parenting Rasulullah ﷺ: Meneladani Pola Asuh Penuh Cinta dan Hikmah

Madiun – Dalam dunia modern, pembahasan parenting sering dikaitkan dengan teori psikologi dan sosiologi. Namun jauh sebelum itu, Rasulullah Muhammad ﷺ telah mencontohkan pola asuh terbaik yang berpadu antara kasih sayang, keteladanan, dan nilai pendidikan. Rasulullah ﷺ dikenal sebagai sosok yang penuh kelembutan. Beliau mencium dan memeluk cucunya, Hasan dan Husain, sebagai bentuk kasih yang […]

Scroll to Top