BEBAS CACING, GIZI MAKSIMAL! #SEKOLAHDIMASJID LINDUNGI SISWA DARI “PENCURI SENYAP” Penulis: Ustadzah Aprinda Diningrum Editor: Ustadzah Ratnatus Sa’idah Cacingan bukan sekadar masalah perut, tapi sebagai “pencuri gizi senyap” yang sering dialami anak usia sekolah karena kebiasaan bermain di tanah, lupa cuci tangan, atau jajan sembarangan. Data Kementerian Kesehatan, cacingan masih menyerang sekitar 28% anak usia […]
Bukan Sekadar Nilai: Rahasia Pola Asuh Islami Mencetak Anak Cerdas dan Berakhlak Juara
Landasan Pola Asuh Islami: Menyelamatkan Fitrah Anak Dalam agama Islam, setiap anak yang lahir berada dalam kondisi yang suci. Tugas pokok bagi orang tua adalah untuk merawat dan mengembangkan kondisi ini, sebagaimana telah disampaikan oleh Rasulullah SAW, “Setiap bayi lahir dalam keadaan bersih. Kedua orang tuanya yang akan menjadikannya sebagai Yahudi, Nasrani, atau Majusi.” Pola […]
RAHASIA MENDIDIK GENERASI DIGITAL: MENGAPA ADAB KALAHKAN KECANGGIHAN ZAMAN
RAHASIA MENDIDIK GENERASI DIGITAL: MENGAPA ADAB KALAHKAN KECANGGIHAN ZAMAN Penulis: Ustadz Zainul Wijdan Editor: Ustadzah Ratnatus Sa’idah Kita hidup di peradaban yang modern, di mana hampir semua kebutuhan kehidupan dapat terpenuhi hanya dengan duduk atau bahkan berbaring di atas sofa yang empuk. Dalam kenyataan ini, kita bisa melihat dan membeli apa saja yang kita inginkan […]
Langkah kecil di rumah Allah Sekolah Masjid dalam harmoni adab, ilmu, dan Al-Qur’an
Sekolah Masjid di Madiun: Harmoni, Ilmu, dan Amal Di kota Madiun sebuah pendidikan adab tumbuh. Sekolah di Masjid Madiun Ini bukan sekadar tempat belajar biasa, melainkan ruang di mana anak-anak kecil dididik untuk hidup seimbang. memiliki harmoni dengan lingkungan, cinta ilmu, penanaman adab dan semangat beramal dengan Al-qur’an. Nilai-nilai yang tonggak utama dalam setiap langkah […]
PENTINGNYA LINGKUNGAN PERTEMANAN TERBAIK UNTUK ANAK
PENTINGNYA LINGKUNGAN PERTEMANAN TERBAIK UNTUK ANAK Penulis: Ustadz M. Adam Husein Al Idrus Editor: Ustadzah Ratnatus Sa’idah Bicara soal pendidikan anak, Imam Al-Ghazali pernah menyampaikan satu poin penting yang layak kita renungkan. Dalam kitab Ihya’ Ulumuddin, beliau menyebutkan: وَأَصْلُ تَأْدِيْبِ الصِّبْيَانِ الْحِفْظُ مِنْ قرنَاءِ السُّوْء “Inti dari pendidikan anak adalah menjauhkan mereka dari teman yang […]

